Jumat, 15-01-2021 - 15:31:09 WIB PEKANBARU, MataPers - Koalisi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) bersama Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) yang mengusung pasangan Rizal Zamzami-Yoghi Susilo mengaku optimistis memenangkan gugatan sengketa Pilkada Kabupaten Indragiri Hulu di Mahkamah Konstitusi (MK).Bendahara Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) PKS Riau Markarius Anwar di Pekanbaru, Jumat...(read more)
Rabu, 13-01-2021 - 16:07:31 WIB JAKARTA, MataPers - Karir Ketua KPU RI Arief Budiman tamat. Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) baru saja memutuskan memecat Arief Budiman. Putusan DKPP tersebut terkait pendampingan Arief terhadap komisioner KPU Evi Novida Ginting menggugat surat keputusan Presiden."Teradu terbukti tidak mampu menempatkan diri pada waktu dan tempat...(read more)
Jumat, 01-01-2021 - 16:02:38 WIB JAKARTA, MataPers - Wakil Ketua DPR RI, Azis Syamsuddin, meminta TNI Angkatan Laut (AL) dan Bakamla dapat lebih maksimal dalam mengawasi dan mengamankan wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).Hal itu merespons penemuan drone pengintai berbentuk tabung dan memiliki banyak sensor serta transmiter jarak jauh yang diduga milik China di...(read more)
Minggu, 27-12-2020 - 17:54:42 WIB PEKANBARU, MataPers - Dewan Pengurus Pusat (DPP) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) menetapkan susunan baru kepengurusan Dewan Pengurus Tingkat Wilayah (DPTW) PKS Riau periode 2020-2025. Surat keputusan (SK) DPP PKS bernomor 048.TW/SKEP/DPP-PKS/2020 dibacakan Wakil Sekjen Hukum dan Advokasi DPP PKS Zainuddin Paru.Dalam surat tersebut ditetapkan Ahmad...(read more)
Kamis, 17-12-2020 - 20:56:55 WIB PEKANBARU, MataPers - DPRD Provinsi Riau menggelar rapat paripurna pengucapan sumpah dan janji pengganti antar waktu (PAW) Pimpinan DPRD Provinsi Riau sisa masa jabatan 2019-2024 dari Fraksi Partai Golkar dan Fraksi Partai Demokrat, Kamis.Rapat dipimpin langsung oleh Wakil Ketua DPRD Provinsi Riau Hardianto, dihadiri oleh Wakil Gubernur Riau Edy...(read more)
Rabu, 16-12-2020 - 23:37:52 WIB PEKANBARU, MataPers - Haji Afrizal Sintong, tak lama lagi akan disapa banyak orang dengan panggilan "Pak Bupati". Ya, pria 42 tahun yang di tanah kelahirannya Rokan Hilir akrab disapa "Epi Sintong", baru saja membuat kejutan dan lompatan besar dalam karir politiknya.Rabu (16/12/2020) malam ini, lewat rapat pleno terbuka yang...(read more)
Selasa, 15-12-2020 - 18:46:12 WIB SIAK, MataPers - Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Siak telah melaksanakan rapat pleno rekapitulasi Pemilihan Kepala Daerah. Dan, incumbent Alfedri yang berpasangan dengan Husni Merza dipastikan kembali memimpin Siak, dengan meraih suara tertinggi yakni sebanyak 101.109 atau 56,13 persen."Alhamdulillah rekapitulasi sudah berlangsung...(read more)
Selasa, 15-12-2020 - 16:09:27 WIB PEKANBARU, MataPers - Hingga hari ke-5 pasca-Pilkada Serentak 2020, tiga daerah di Riau sudah hampir dapat dipastikan punya kepala daerah baru berdasarkan data yang dirilis Komisi Pemilihan Umum (KPU) dalam situs resminya: pilkada2020.kpu.go.id. Ketiga daerah itu yakni Kabupaten Kuantan Singingi, Kepulauan Meranti dan Kota...(read more)
Senin, 14-12-2020 - 14:40:25 WIB BAGANSIAPIAPI, MataPers - Pasangan calon (paslon) Bupati dan Wakil Bupati Rokan Hilir H Afrizal Sintong-H Sulaiman menyatakan sudah memperoleh 100 persen formulir C1 hasil Pilkada Rokan Hilir. Hasilnya, paslon dengan julukan "AMAN" itu mengklaim meraih sekitar 94.000 dukungan dari masyarakat Negeri Seribu Kubah tersebut atau unggul...(read more)
Sabtu, 12-12-2020 - 08:39:02 WIB PEKANBARU, MataPers - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Riau akan menggelar Pemungutan Suara Ulang (PSU) di empat tempat pemungutan suara (TPS) di Kabupaten Bengkalis dan Kota Dumai karena melanggar Peraturan KPU."Hari ini Sabtu (12/12) ada tiga TPS yang lakukan PSU di Bengkalis, sedangkan Minggu (13/12) ada...(read more)
Sabtu, 12-12-2020 - 08:17:05 WIB BAGANSIAPIAPI, MataPers - Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Rokan Hilir H Afrizal Sintong-H Sulaiman Azhar tinggal selangkah lagi untuk dinobatkan sebagai pemimpin baru di Negeri Seribu Kubah. Berdasarkan hasil perhitungan suara sementara Pilkada Rohil, pasangan dengan julukan AMAN itu mengumpulkan suara terbanyak dan mengungguli...(read more)
Kamis, 10-12-2020 - 13:50:08 WIB BENGKALIS, MataPers - Sampai hari ini Kamis (10/12/2020) hasil perhitungan suara sementara Pilkada 2020 Kabupaten Bengkalis yang sudah masuk melalui situs KPU Riau, hingga pukul 09.37 WIB pasangan nomor urut 3 Kasmarni-Bagus (KBS) unggul dengan perolehan suara 31,4 persen. Kemenangan KBS ini berdasarkan data yang ditampilkan...(read more)
Kamis, 10-12-2020 - 07:01:43 WIB BENGKALIS, MataPers - Pasangan calon Abi Bahrun-Herman (AMAN) menyampaikan selamat kepada Calon Bupati Bengkalis Kasmarni-Bagus Santoso (KBS) yang telah meraih kemenangan pada Pilkada melalui hasil pehitungan cepat yang didapatkan dari tim Partai Keadilan Sejahtera."Sesuai Quik Count C1 yang kami miliki, KBS berhasil sebagai juara dalam...(read more)
Kamis, 10-12-2020 - 06:48:10 WIB PEKANBARU, MataPers - Wakil Ketua Bidang Pemenangan Pemilu DPD I Partai Golkar Provinsi Riau Ikhsan mengatakan saat ini pihaknya masih mengumpulkan data C1 dari sembilan kabupaten/kota di Riau yang mengikuti Pilkada serentak pada 2020 ini.Berdasarkan hasil data C1, pihaknya mengklaim kemenangan pasangan calon yang diusung dari Kabupaten Kuantan...(read more)
Selasa, 08-12-2020 - 21:53:29 WIB PEKANBARU, MataPers - Satuan Tugas penanganan Covid-19 meminta kepada penyelenggaran Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 9 Kabupaten/Kota, Rabu (9/12) besok, untuk mematuhi protokol kesehatan dalam pelaksanaan pemilihan langsung, yang melibatkan masyarakat banyak."Satu hari lagi akan ada pencoblosan pemilihan kepala daerah. Seluruh Komisi...(read more)
Minggu, 06-12-2020 - 18:54:32 WIB BENGKALIS, MataPers - Memasuki masa tenang pasca-kampanye, penertiban Alat Peraga Kampanye (APK) mulai dilakukan di sejumlah titik di ruas jalan di Kota Bengkalis, Minggu (6/11/2020) pagi ini.Jelang penertiban APK tersebut, jajaran Bawaslu dan Satpol PP melakukan apel gelar pasukan penertiban APK di Halaman Kantor Bawaslu jalan...(read more)
Sabtu, 05-12-2020 - 14:27:57 WIB PEKANBARU, MataPers - Lembaga Riau Research Centre (RRC) merilis hasil survei terbaru Pilkada Kabupaten Bengkalis 2020. Dalam survei itu, jika Pilkada digelar hari ini, Jumat (4/12/2020), pasangan calon (Paslon) nomor urut 3, Kasmarni-Bagus Santoso (KBS) berpeluang besar memenangkan kontestasi Pilkada Kabupaten...(read more)
Sabtu, 05-12-2020 - 13:29:46 WIB PEKANBARU, MataPers - Ketua Dewan Kehormatan Provinsi (DKP) Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Riau, H Dheni Kurnia menyoroti transparansi Komisi Pemilihan Umum (KPU) sebagai penyelenggara Pemilu dan Pilkada. Kata Dheni, sebelum banyak aturan, Pemilu maupun Pilkada merupakan masa-masa panen bagi media massa.Sorotan itu disampaikan Dheni...(read more)
Sabtu, 28-11-2020 - 19:38:09 WIB JAKARTA, MataPers - Pemerintah menetapkan hari pemungutan suara Pilkada Serentak 9 Desember 2020 sebagai libur nasional berdasarkan Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 22 Tahun 2020 tentang Hari Pemungutan Suara Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati serta Wali Kota dan Wakil Wali Kota tahun 2020 sebagai hari libur...(read more)
Sabtu, 14-11-2020 - 12:07:11 WIB DURI, MataPers - Tak lelah menyapa warga, calon bupati Bengkalis nomor urut 3 Kasmarni, S.Sos, MMP, Jumat (13/11/2020) berkeliling kampanye tatap muka di sepanjang Jalan Gajah Mada, Kelurahan Talang Mandi, Kecamatan Mandau. Ada 9 titik kampanye yang didatangi Kasmarni dari pagi hingga malam nanti. Di setiap titik yang didatangi, warga...(read more)
Rabu, 11-11-2020 - 13:10:22 WIB DURI, MataPers - DPD Partai Demokrat Provinsi Riau, Selasa (10/11/20) menggelar Rapat Koordinasi Daerah (Rakorda) pemenangan Pilkada Serentak Tahun 2020 di Hotel Grand Zuri, Duri. Rakorda Se-Riau ini dibuka Koordinator Satgas Pilkada Zona 2 Sumatera (Sumbar-Riau-Kepri), Imelda Sari yang juga Wasekjen DPP Partai Demokrat.Rakorda ini dihadiri 9...(read more)
Selasa, 10-11-2020 - 19:26:47 WIB DURI, MataPers - Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Demokrat Provinsi Riau mengelar rapat koordinasi (rakor) pemenangan pilkada serentak tahun 2020 di Duri Bengkalis, Selasa (10/11/2020). Rakor dibuka secara resmi oleh ketua Satgas pemenangan Pilkada wilayah Sumatera 2 ( Riau, Kepri, Jambi, Sumbar), Imelda...(read more)
Kamis, 05-11-2020 - 17:50:34 WIB PEKANBARU, MataPers - Komisioner KPU Riau, Nugroho Noto Susanto mengatakan lima dari sembilan kabupaten/kota akan mengadakan debat kandidat dengan lokasi di Pekanbaru.Lima daerah itu antaranya Rokan Hilir (Rohil), Siak, Pelalawan, Indragiri Hulu (Inhu), dan Kuantan Singingi (Kuansing).“Sementara, empat kabupaten/kota lainnya tetap di daerah...(read more)
Sabtu, 31-10-2020 - 10:15:40 WIB PEKANBARU, MataPers - Di tengah besarnya antusias dan harapan masyarakat Kabupaten Rokan Hilir terhadap pasangan calon (paslon) Afrizal Sintong-Sulaiman, kabar hoaks menerpa kandidat kuat Bupati dan Wakil Bupati Negeri Seribu Kubah itu. Tiba-tiba saja ada pihak-pihak menebar isu tak benar dengan memanfaatkan media untuk menjatuhkan Paslon AMAN...(read more)
Jumat, 30-10-2020 - 15:29:06 WIB PEKANBARU, MataPers - Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Provinsi Riau menemukan adanya politik uang oleh pasangan calon (paslon) di Pilkada Pelalawan. Temuan itu bagian dari 25 pelanggaran yang dicatat Bawaslu Riau selama masa kampanye Pilkada serentak di wilayah masing-masing, yakni sejak 26 September sampai 26 Oktober 2020."Dari 25...(read more)
Jumat, 30-10-2020 - 15:13:02 WIB PEKANBARU, MataPers - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Riau meminta semua pasangan calon (paslon) peserta Pilkada serentak 2020 agar menyampaikan Laporan Sumbangan Dana Kampanye (LPSDK) dengan jujur, jika tidak ingin mendapat sanksi."Jika ditemukan laporan yang bertentangan dengan peraturan maka sanksi yang paling berat adalah pembatalan...(read more)
Rabu, 28-10-2020 - 21:31:10 WIB PEKANBARU, MataPers - Selama 30 hari pelaksanaan Kampanye sejak 26 September sampai dengan Senin 26 Oktober 2020, Bawaslu se-Riau mencatat paslon Bupati/Walikota telah melakukan kampanye sebanyak 2.801 kali. Dari jumlah itu, terdapat satu Calon Wali Kota dan dua pejabat ASN dijerat kasus pidana Pilkada yang saat ini telah ditetapkan menjadi...(read more)
Minggu, 25-10-2020 - 15:41:29 WIB DURI, MataPers - Dukungan dan komitmen untuk memenangkan pasangan Calon Bupati Bengkalis Nomor Urut 3 Kasmarni-Bagus Santoso (KBS), semakin hari semakin tidak terbendung. Hampir di semua titik kegiatan kampanye dialogis di wilayah Kabupaten Bengkalis, dibanjiri antusias masyarakat untuk memenangkan pasangan birokrat sejati...(read more)
Selasa, 20-10-2020 - 16:32:25 WIB RUPAT, MataPers - Berkeliling selama tiga hari ke pelosok desa di Pulau Rupat, calon Bupati Bengkalis no urut 3 Kasmarni, S. Sos, MMp memiliki kesan tersendiri bagi keramahan warga Rupat. Banyak kisah dan banyak saudara yang didapatnya saat berkunjung dari rumah ke rumah untuk menyampaikan tekad menjadi bupati perempuan pertama di...(read more)
Senin, 19-10-2020 - 12:55:31 WIB BAGANSIAPI-API, MataPers - Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Afrizal Sintong-Sulaiman semakin optimis memenangkan hati masyarakat dan tentunya juga memenangkan pesta demokrasi Pilkada 2020 di Negeri Seribu Kubah, Kabupaten Rokan Hilir, 9 Desember mendatang. Rasa optimis itu didasari sambutan luar biasa warga di berbagai Kecamatan dan...(read more)
Minggu, 18-10-2020 - 18:21:10 WIB PEKANBARU, MataPers - Pemilihan Kepala Daerah Serentak tahun 2020 telah memasuki tahapan penetapan Daftar Pemilih Tetap (DPT) yang dimulai sejak tanggal 9 sampai dengan 16 Oktober 2020.Untuk pilkada 9 daerah di Riau, ditetapkan sebanyak 2.458.859 pemilih yang terdaftar dalam DPT. Terdiri dari 1.252.185 laki-laki dan 1.206.674 perempuan.Komisioner...(read more)
Selasa, 13-10-2020 - 19:21:23 WIB KUBU, MataPers - Masyarakat Kecamatan Kubu tidak mau kalah dengan masyarakat Palika dalam menunjukkan dukungan kepada pasangan Afrizal-Sulaiman Sintong - H Sulaiman (AMAN) saat melakukan kampanye dialogis, Selasa (13/10/2020).Saat kampanye perdana pasangan AMAN di Kepenghuluan Tanjung Leban, antusias masyarakat sangat luar biasa menyambut...(read more)
Selasa, 13-10-2020 - 19:11:01 WIB BENGKALIS, MataPers - Relawan Kawan KBS mengerahkan ratusan orang relawan yang tersebar di Kecamatan Bengkalis dan Bantan untuk bergerak memenangkan pasangan Kasmarni-Bagus Santoso di Pilkada Bengkalis 2020. Hal itu disampaikan Ketua Kawan KBS Riza Zuhelmi di sela- sela sambutan Kampanye Dialogis Kasmarni-Bagus Santoso dengan Kawan KBS...(read more)
Minggu, 11-10-2020 - 21:58:20 WIB BENGKALIS, MataPers - Calon Bupati Bengkalis nomor urut dua Abi Bahrun terkonfirmasi positif Covid 19 Bengkalis. Kepastian ini diungkapkan Khairul Umam Ketua Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Bengkalis, Minggu (11/10/2020) malam. Menurut Khairul Umam, saat ini Abi Bahrun sedang menjalani karatina dan disolasi. Hasil positif ini diketahui...(read more)
Jumat, 09-10-2020 - 18:25:43 WIB TELUK PULAI, MataPers - Kampanye pada hari kedua Paslon Afrizal -Sulaiman (AMAN) di Kecamatan Pasir Limau Kapas Kepenghuluan Teluk Pulai, tepatnya di kediaman M. Fadli, menyampaikan programnya untuk membangun jalan serta fasilitas kesehatan berupa ambulans terapung."Saya baru kali ini masuk ke Panipahan. Kelihatan jalan disini banyak yang...(read more)
Rabu, 07-10-2020 - 19:25:24 WIB BAGANSIAPIAPI, MataPers - Memasuki hari kedua kampanye dialogis di zona A, pasangan calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Rokan Hilir Afrizal-Sulaiman disambut bak Bupati oleh masyarakat jalan Satria Tangko, Kepenghuluan Bagan Jawa, Kecamatan Bangko, Rabu (7/10/2020). Kehadiran Paslon AMAN (Afrizal-Sulaiman) di lokasi banyak...(read more)
Selasa, 06-10-2020 - 22:25:21 WIB BAGANSIAPIAPI, MataPers - Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Rokan Hilir Afrizal Sintong - H. Sulaiman melakukan kampanye dialogis perdana di zona A Kecamatan Bangko dan Sinaboi tepatnya di Kepenghuluan Serusa, Sinaboi dan Kepenghuluan Sungai Nyamuk, Selasa (6/10/2020).Dalam kampanyenya, Afrizal Sintong melihat pertumbuhan perkebunan...(read more)
Selasa, 06-10-2020 - 21:38:11 WIB PEKANBARU, MataPers - Wakil Ketua DPRD Riau Hardianto mengatakan pelantikan Pergantian Antar Waktu atau PAW enam anggota legislator dilaksanakan setelah keluarnya Surat Keputusan (SK) dari Kementerian dalam negeri (Kemendagri)."Ketentuannya maksimal SK pemberhentian dari Mendagri dikeluarkan satu bulan sebelum pemungutan suara. Jadi paling...(read more)
Senin, 05-10-2020 - 21:17:14 WIB JAKARTA, MataPers - Komisi Pemilihan Umum (KPU) menyampaikan rekapitulasi perkembangan bakal calon dan calon kepala daerah yang meninggal dunia sepanjang gelaran Pemilihan Kepala Daerah Serentak 2020 sebanyak empat orang.Anggota KPU RI Evi Novida Ginting Manik di Jakarta, Senin (5/10/2020), menyebutkan data hingga 5 Oktober 2020 tercatat calon...(read more)
Rabu, 30-09-2020 - 16:15:45 WIB PINGGIR, MataPers - Mengawali kampanye perdananya, Kasmarni S.Sos MMP memilih kampanye di daerah domisilinya, Kecamatan Pinggir, Selasa (29/9/2020).Calon Bupati Bengkalis dengan nomor urut 3 ini, berkeliling kampung sembari menyapa masyarakat desanya. Lima tempat dikunjungi Kasmarni untuk berinteraksi langsung dengan...(read more)
Kamis, 24-09-2020 - 14:25:11 WIB BAGANSIAPIAPI, MataPers - Komisi pemilihan umum (KPU) Kabupaten Rokan Hilir (Rohil) menggelar rapat pleno terbuka pengundian dan penetapan nomor urut pasangan calon bupati dan wakil bupati Rohil tahun 2020, Kamis (24/9/2020).Mulai pukul 08.30 kawasan kantor KPUD Rohil terlihat sudah ramai karena kehadiran ke empat Paslon disertai partai...(read more)
Kamis, 24-09-2020 - 12:22:32 WIB PEKANBARU, MataPers - Sebanyak 33 pasangan calon (paslon) bupati/wakil bupati dan walikota/wakil walikota di sembilan daerah di Provinsi Riau resmi ditetapkan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) sebagai kontestan pada pemilihan serentak pada 9 Desember 2020."Alhamdulillah, KPU di 9 kabupaten/kota yang melaksanakan...(read more)
Rabu, 23-09-2020 - 16:50:37 WIB BENGKALIS, MataPers -Bakal calon bupati dan wakil bupati Bengkalis yang telah mendaftar di KPU Bengkalis, hari ini, Rabu (23/9/2020), dijadwalkan akan ditetapkan sebagai pasangan calon. Berkaitan hal ini, Bawaslu Bengkalis menghimbau kepada seluruh pasangan calon agar tidak melakukan kegiatan kampanye di luar jadwal yang telah...(read more)
Selasa, 22-09-2020 - 19:19:18 WIB PEKANBARU, MataPers - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Riau sosialisasikan kebijakan KPU RI tentang bakal calon (Bacalon) peserta Pilkada yang positif Covid-19, untuk membuktikan diri negatif selama 14 hari pascapenetapan jika tidak maka dapat diganti.Penerbitan Surat Dinas KPU RI nomor 789 tahun 2020, tertanggal 18 September 2020 ini mengingat ada...(read more)
Jumat, 11-09-2020 - 15:35:25 WIB JAKARTA, MataPers - Kementerian Dalam Negeri menegur tiga calon kepala daerah (Cakada) yang berpartisipasi pada Pilkada Kabupaten di Provinsi Riau, karena melakukan pelanggaran protokol kesehatan. Ketiganya adalah Bupati Rokan Hulu, H. Sukiman, Wakil Bupati Rokan Hilir, Jamiludin dan Wakil Bupati Kuantan Singingi, H. Halim.Staf...(read more)
Selasa, 08-09-2020 - 11:45:08 WIB PEKANBARU, MataPers - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Riau mengumumkan secara resmi ada sebanyak 34 bakal pasangan calon (Bapaslon) yang sudah mendaftar dinyatakan lolos atau status diterima untuk mengikuti Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak pada tahun ini.Anggota KPU Provinsi Riau Nugroho Noto Susanto di Pekanbaru, Selasa...(read more)
Senin, 07-09-2020 - 17:34:32 WIB BENGKALIS, MataPers - Ketua Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Bengkalis Masuri, SH gagal maju di Pilkada. Meski begitu, Mas Bagong panggilan akrabnya, mengajak seluruh masyarakat Kabupaten Bengkalis tetap menjaga keutuhan negeri Junjungan itu dalam mewujudkan persatuan dan kesatuan serta ciptakan pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2020...(read more)
Senin, 07-09-2020 - 13:23:16 WIB JAKARTA, MataPers - Komisi Pemilihan Umum (KPU) menemukan puluhan orang dari bakal pasangan calon (bapaslon) yang mendaftar untuk Pilkada Serentak 2020 positif virus corona baru (Covid-19). Ketua KPU Arief Budiman menyampaikan, puluhan calon yang ditemukan positif Covid-19 tersebut belum berasal dari keseluruhan daerah pemilihan...(read more)
Senin, 07-09-2020 - 12:55:53 WIB BAGANSIAPIAPI, MataPers - Pasangan calon (Paslon) bupati dan wabup Rohil Afrizal dan Sulaiman atau dengan jargon Aman merupakan pendaftar terakhir di KPU Rohil, pada Ahad (6/9/2020) malam kemarin.Kehadiran AMAN didampingi partai pengusung, yakni Nasdem, PKB dan Berkarya. Proses pemeriksaan dokumen berlangsung di aula media center KPU...(read more)
Senin, 07-09-2020 - 09:05:36 WIB PEKANBARU, MataPers – Setelah menyelesaikan tahap Pendaftaran sebagai Bakal Calon Bupati Bengkalis dan Wakil Bupati di Komisi Pemilihan Umum (KPU) pasangan calon Kasmarni-Bagus Santoso langsung melaksanakan proses pemeriksaan kesehatan di RSUD Arifin Ahmad Pekanbaru.Pasangan Bakal Calon (Balon) Bupati Bengkalis dan Wakil Bupati,...(read more)
Minggu, 06-09-2020 - 18:34:56 WIB BENGKALIS, MataPers - Pasangan bakal calon (balon) Bupati dan Wakil Bupati Bengkalis Kaderismanto-Iyet Bustami (Sri Barat) resmi ikut Pilkada dan mendaftar ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Bengkalis, Minggu (6/9/2020) pagi. Rombongan pasangan dengan singkatan KDI ini tiba di KPU sekitar pukul 10.15 WIB. Rombongan...(read more)
Minggu, 06-09-2020 - 18:23:12 WIB BENGKALIS, MataPers - Bakal Calon Bupati Bengkalis H Indra Gunawan Eet Phd dan wakil bupati Samsu Dalimunthe (ESA) mendatangi kantor KPU yang diantar pengurus partai politik pendukung Golkar dan Perindo. Keduanya tampak mengenakan busana Melayu warna kuning emas, Minggu (6/9/2020) sore. Pasangan balon bupati bengkalis dan wakil bupati ESA...(read more)
Sabtu, 05-09-2020 - 15:49:14 WIB BENGKALIS, MataPers - Pasangan Calon (paslon) H. Indra Gunawan Eet - Samsu Dalemunte (ESA), melakukan Deklarasi keikutsertaan dalam Pilkada di Kabupaten Bengkalis 2020, Sabtu (5/9/2020). Deklarasi yang dihadiri ribuan simpatisan dari berbagai suku tersebut dilaksanakan di Kediaman Calon wakil Bupati Samsu Dalemunte di Jalan Kulim Km. 4,...(read more)
Sabtu, 05-09-2020 - 13:39:25 WIB BENGKALIS, MataPers - Lembaga Adat Melayu Riau (LAMR) Kabupaten Bengkalis menggelar acara tepuk tepung tawar terhadap Kasmarni-Bagus Santoso, pasangan bakal calon Bupati dan Wakil Bupati Bengkalis, Sabtu (5/9/2020) di Gedung LAMR Jalan Pramuka, Bengkalis. Tepuk tepung tawar terhadap pasangan dengan jargon Bengkalis Bedelau ini dilakukan...(read more)
Sabtu, 05-09-2020 - 12:20:25 WIB INHU, MataPers - Komisi Pemulihan Umum (KPU) Kabupaten Indragiri hulu (Inhu)-Riau dinilai telah melanggar UU Pers nomor 40 tahun 1999. Hal itu dikarenakan wartawan dilarang melakukan peliputan berita secara langsung dalam gedung pertemuan KPU pada saat Siti Aisyah-Agus Rianto mendaftar di KPU Inhu saat pemeriksaan berkas B.1-KWK Parpol.Penasihat...(read more)
Sabtu, 05-09-2020 - 12:07:56 WIB INHU, MataPers - Pengurus empat partai politik pengusung dan ratusan relawan dari pasangan calon bupati Kabupaten Indragiri hulu (Inhu) Riau, mengantarkan Siti Aisyah-Agus Rianto mendaftar ke kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Inhu. Dari 4 berkas B.1-KWK parpol yang diantarkan hanya tiga berkas B.1-KWK parpol yang diterima KPU.Pasangan Siti...(read more)
Jumat, 04-09-2020 - 18:15:35 WIB PEKANBARU, MataPers - Melalui perjuangan berat dan melelahkan, akhirnya pasangan bakal calon bupati-wakil bupati H Afrizal dan H Sulaiman, SS, MH, memastikan diri ambil bagian dalam pesta demokrasi Pilkada Kabupaten Rokan Hilir, 9 Desember 2020 nantiKepastian itu diperoleh duet Afrizal-Sulaiman yang dijuluki sebagai "Pasangan AMAN" di...(read more)
Jumat, 04-09-2020 - 17:05:59 WIB BENGKALIS, MataPers - Kasmarni-Bagus Santoso resmi mendaftarkan diri ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Bengkalis sebagai Pasangan bakal calon Bupati Bengkalis dan Wakil Bupati Bengkalis, Jumat (4/9/2020).Pelepasan pendaftaran balon Kasmarni-Bagus dilakukan di Sekretariat Partai PAN Jalan Pertanian, Bengkalis. Para Ketua partai politik pendukung PAN,...(read more)
Sabtu, 29-08-2020 - 13:27:41 WIB JAKARTA, MataPers - Politikus senior Amien Rais sudah memiliki tekad bulat untuk membentuk partai baru. Bahkan sejumlah nama partai baru itu sudah disiapkan. Salah satunya yang menguat adalah nama PAN Reformasi "Dari 30 nama yang diusulkan memang yang menguat Partai PAN Reformasi. Bukan singkatan ya, jadi PAN Reformasi, itu yang...(read more)
Kamis, 27-08-2020 - 21:47:32 WIB MANDAU, MataPers - Setelah gagal berkoalisai dengan Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Partai Demokrat akhirnya mengalihkan dukungan ke bakal calon (Balon) Bupati dan Wakil Bupati Kasmarni-Bagus Santoso (KBS) yang maju di Pilkada Bengkalis 2020.Dukungan berupa Surat Keputusan (SK) yang diserahkan langsung oleh Agus...(read more)
Selasa, 25-08-2020 - 14:57:33 WIB BENGKALIS, MataPers - Relawan pemenangan Kasmarni-Bagus Santoso (KBS) mengatasnamakan "KawanKBS" bergerak door to door untuk memenangkan Pilkada Bengkalis 9 Desember 2019 mendatang. Hal itu terungkap dalam rapat konsolidasi Kawan KBS, Senin (25/8/2020) malam di salah satu hotel di Bengkalis. Riza Zuhelmi merupakan Ketua relawan...(read more)
Jumat, 21-08-2020 - 13:53:50 WIB INHU, MataPers - Foto mirip Bakal calon bupati Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu) Dra Hj Siti Aisyah SH SPn bersama dengan dua ketua Partai politik (Parpol) beredar di media sosial facebook. Dua orang yang ada di samping kiri dan kanan Siti Aisyah masing-masing adalah ketua DPC Partai Demokrat Inhu Arwan Citra Jaya dan ketua DPD II Golkar Inhu Yopi...(read more)
Kamis, 20-08-2020 - 17:51:42 WIB BENGKALIS, MataPers - Pasangan bakal calon Bupati dan Wakil Bupati Bengkalis Kaderismanto-Iyeth Bustami akan mengelar deklarasi, Senin (24/8/2020) mendatang. Deklarasi pasangan ini rencananya akan dilaksanakan di Kota Bengkalis. Hal ini diungkapkan Rahmad Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Demokrasi Perjuangan (PDIP) Bengkalis,...(read more)
Senin, 17-08-2020 - 21:00:10 WIB DURI, MataPers - Bakal Calon Bupati Bengkalis, Kasmarni, S. Sos, MMP dengan jiwa besar mengikhlaskan Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) mengalihkan dukungan dari Kasmarni-Bagus Santoso (KBS) ke pasangan lain. Kasmarni yang sudah mengantongi SK DPP PKB sejak 20 Juni 2020 lalu mengatakan dalam dunia politik langkah PKB itu adalah hal yang...(read more)
Minggu, 16-08-2020 - 16:09:08 WIB DUMAI, MataPers - Dinamika politik jelang Pilkada Dumai 2020 terus menggeliat dan makin hangat. Selain mulai mengerucutnya dukungan partai politik, saat ini pasangan baru potensial juga muncul ke permukaan.Salah satu yang hangat dibicarakan yakni tentang kemungkinan paket pasangan Paisal Skm dan Idrus ST. Jika maju bersama, dua sosok anak muda ini...(read more)
Rabu, 12-08-2020 - 21:35:07 WIB DURI, MataPers - Suhu politik Pilkada di Bengkalis tampaknya mulai memanas menyusul terjadinya rebutan partai politik (parpol) di antara pasangan bakal calon kepala daerah. Salah satu pasangan yang mengaku parpol pengusung mereka "digoyang" untuk berpindah ke lain hati adalah pasangan Kasrmarni-Bagus Santoso (KBS). Menurut kubu...(read more)
Selasa, 11-08-2020 - 14:23:41 WIB BAGANSIAPIAPI, MataPers - Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Rokan Hilir 2020 berpeluang besar hanya diikuti dua pasang calon saja. Artinya, di negeri Seribu Kubah itu bisa terjadi "head to head" antara incumbent menghadapi satu pasang penantangnya. Benarkah demikian? Berdasarkan pemetaan dukungan partai yang...(read more)
Minggu, 09-08-2020 - 22:53:48 WIB BATHINSOLAPAN, MataPers – Bertepatan Hari Ulang Tahun (HUT) Provinsi Riau yang ke-63, Pasangan Calon (paslon) Kasmarni-Bagus Santoso melakukan Deklarasi maju sebagai salah satu Paslon yang akan mengikuti Pilkada di Kabupaten Bengkalis.Deklarasi Koalisi Kabupaten Bengkalis Sejahtera (KBS) ini berlangsung di Hotel Surya di Kota Duri, Kecamatan...(read more)
Sabtu, 08-08-2020 - 22:04:05 WIB PEKANBARU, MataPers - Resmi ditunjuk sebagai ketua Badan Pemenangan Pemilu (Bappilu) Partai Bulan Bintang (PBB) Pekanbaru, Rio Kasairy berkomitmen akan bekerja maksimal untuk pemilu 2024 nanti. Rapat yang langsung dipimpin ketua DPC PBB Pekanbaru Beni Maulana sempat diskor untuk mencari kata sepakat dan akhirnya seluruh peserta rapat memberikan...(read more)
Jumat, 07-08-2020 - 07:59:37 WIB DURI, MataPers - Cara unik disampaikan sejumlah milenial Duri untuk kemenangan Kasmarni-Bagus Santoso dihelat Pilkada Bengkalis 9 Desember 2020 nanti. Mendaki berjam-jam untuk sampai di puncak Gunung Marapi merupakan bentuk dedikasi yang bisa mereka berikan. Spanduk dukungan dan doa untuk kemenangan Kasmarni pun dikibarkan di ketinggian...(read more)
Rabu, 05-08-2020 - 15:56:50 WIB PEKANBARU, MataPers - Dualisme kepemimpinan di tubuh DPD II Partai Golkar Kabupaten Rokan Hilir, Provinsi Riau, tuntas sudah, menyusul lahirnya keputusan Mahkamah Partai (MP) berlambang pohon beringin tersebut. Salah satu bunyi keputusan penting MP Golkar adalah membatalkan SK 351 dan mengembalikan SK 71 tentang Ketua DPD II Partai Golkar Rokan...(read more)
Rabu, 05-08-2020 - 10:41:04 WIB BENGKALIS, MataPers - Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) telah memberikan dukungan politik ke pasangan Kasmarni-Bagus Santoso untuk bertarung di Pilkada Kabupaten Bengkalis. SK dukungan DPP PKB itu sudah diserahkan Ketua DPW PKB Riau Abdul Wahid di Kantor DPW PKB Riau, Sabtu (20/06/2020) lalu. Kurun...(read more)
Senin, 03-08-2020 - 17:11:25 WIB BAGANSIAPIAPI, MataPers - Sejumlah kalangan menyambut antusias munculnya pasangan muda Afrizal "Epi Sintong" dengan Sulaiman Azhar Syakban dalam kontestasi Pilkada Rokan Hilir 2020. Duet Afrizal Sintong-Sulaiman (AMAN) merupakan perpaduan antara politisi-birokrat yang sangat dibutuhkan Negeri Seribu Kubah ini dalam pembangunan kabupaten...(read more)
Sabtu, 01-08-2020 - 12:19:04 WIB PEKANBARU, MataPers - Surat Keputusan (SK) DPP Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) tertanggal 28 Juli 2020 akhirnya menjawab teka-teki siapa sesungguhnya pendamping Afrizal "Epi Sintong", kandidat kuat bupati Rokan Hilir, pada Pilkada serentak di Negeri Seribu Kubah itu, 9 Desember 2020 mendatang. Anak muda yang karirnya tengah...(read more)
Kamis, 30-07-2020 - 18:11:17 WIB BENGKALIS, MataPers – KPU Bengkalis akan mempelajari temuan Bawaslu Bengkalis terkait adanya 32.234 pemilih yang tidak masuk dalam daftar A.KWK atau tidak masuk dalam daftar pemilih di Tempat Pemungutan Suara (TPS). Jumlah tersebut kalau dipersentasekan cukup besar, yaitu mencapai 10 persen dari data DPTD Kabupaten Bengkalis saat Pileg...(read more)
Kamis, 30-07-2020 - 10:38:44 WIB BATHIN SOLAPAN, MataPers – Ratusan emak-emak yang tergabung dalam PIKAB BS (Persatuan Ibu-ibu KASMARNI-BAGUS Bathin Solapan) desa Kosumbo Ampai menyatakan siap memenangkan Kasmarni-bagus (KSB) di Pilkada Bengkalis 2020, Desember mendatang. Tekad para Emak-emak itu disampaikan mereka dalam acara silaturahmi yang dilakukan di rumah...(read more)
Selasa, 28-07-2020 - 13:34:14 WIB DURI, MataPers – Dukungan untuk pasangan Bakal Calon (Balon) Bupati dan Wakil Bupati Bengkalis periode 2021-2026 Kasmarni-Bagus Santoso makin bertambah, mulai dari dukungan partai dan para simpatisan maupun relawan.Kali ini pasangan Balon Bupati dan Wakil Bupati Bengkalis Kasmarni-Bagus Santoso mendapatkan dukungan dari ratusan kaum milenial...(read more)
Sabtu, 25-07-2020 - 12:50:28 WIB PEKANBARU, MataPers - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Riau mengatakan sejumlah Petugas Pemutakhiran Data Pemilih (PPDP) setempat telah mendapat penolakan dalam tahapan pencocokan data pemilih atau pencocokan dan penelitian (Coklit) dari masyarakat di beberapa kabupaten/kota yang melaksanakan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2020...(read more)
Kamis, 23-07-2020 - 10:17:30 WIB BENGKALIS, MataPers – Pasangan Bakal calon Bupati Wakil Bupati Kasmarni-Bagus Santoso (KBS) mendapat respon luar biasa dari masyarakat. Sejak mendapat tiket berlayar dari 4 parpol PBB,PKB, NasDem dan PAN hampir setiap hari terus mengalir dukungan dan harapan.Pada Selasa (21/7/2020) lalu, dukungan untuk KBS dinyatakan...(read more)
Rabu, 22-07-2020 - 19:35:08 WIB BAGANSIAPIAPI, MataPers - Partai Golkar kembali menegaskan bahwa dalam mengusung kandidat pada pilkada nanti pihaknya memprioritaskan kadernya untuk maju dalam Pilkada Serentak tahun 2020 ini sebagai calon Bupati. Demikian hal itu disampaikan Ketua DPD Golkar Rohil, H Nasrudin Hasan, Rabu (22/7/2020) di Bagansiapiapi.H. Nasrudin Hasan saat ini...(read more)
Sabtu, 18-07-2020 - 14:28:37 WIB JAKARTA, MataPers - Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI Arief Budiman mengatakan hingga saat ini anggaran pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2020 di 173 daerah sudah cair 100 persen."Sampai dengan kemarin (Jumat, 17/7) sore sudah 173 daerah yang pencairan anggarannya mencapai 100 persen. Mudah-mudahan daerah yang...(read more)
Rabu, 15-07-2020 - 15:39:25 WIB BENGKALIS, MataPers - Konstelasi Pilkada 2020 Kabupaten Bengkalis dalam penentuan bakal calon bupati dan wakil bupati semakin memanas, terutama partai politik yang mengusung kader terbaiknya untuk berlaga di pilkada. Karena penentuan dari DPP atau Pusat, akhirnya harus ditinggal partai lain yang punya jagoan sendiri.Hal ini terjadi Dewan Pimpinan...(read more)
Senin, 13-07-2020 - 20:06:17 WIB BENGKALIS, MataPers - Sentra Gakkumdu Kabupaten Bengkalis melakukan rapat perdana paska penundaan rangkaian tahapan pilkada serentak tahun 2020 yang diikuti dari Polres, Kajari dan Bawaslu Bengkalis sebagai tuan rumah.Ketua Bawaslu Bengkalis Muklasin berharap dalam rapat perdana tersebut Gakkumdu Kabupaten Bengkalis mulai aktif dan juga atas surat...(read more)
Minggu, 12-07-2020 - 21:00:16 WIB BAGANSIAPIAPI, MataPers - Calon pemimpin Rokan Hilir ke depan yang juga kader Partai Golkar, Afrizal "Epi Sintong" menggelar gerakan sosial untuk meringankan beban masyarakat yang terdampak pandemi Covid-19 di tanah kelahirannya, mulai Minggu (12/7/2020) ini. Gerakan sosial yang dilakukan mantan anggota DPRD Rohil dari...(read more)
Minggu, 12-07-2020 - 15:32:33 WIB PEKANBARU, MataPers - Partai Golkar kembali menegaskan pasti memprioritaskan kadernya sendiri untuk maju dalam Pilkada Serentak tahun 2020 ini. Karena itu pula hingga Minggu (12/7/2020), Golkar baru menetapkan dan menyerahkan SK kepada 4 bakal calon kepala daerah yang akan bertarung pada Pilkada di Provinsi Riau. Sementara, SK untuk...(read more)
Sabtu, 11-07-2020 - 15:59:38 WIB JAKARTA, MataPers - Musyawarah nasional luar biasa (Munaslub) yang digelar Presidium Penyelamat Partai Berkarya, Sabtu (11/7/2020) ini dibubarkan. Ketum Hutomo Mandala Putra (Tommy Soeharto) memimpin langsung pembubaran Munaslub di salah satu hotel berbintang di Jakarta itu. Dikutip dari laman berita detikcom, Munaslub Berkarya...(read more)
Jumat, 10-07-2020 - 15:56:55 WIB BAGANSIAPIAPI, MataPers - Bakal calon Bupati Afrizal "Epi Sintong" blak-blakan bicara soal polemik calon kepala daerah yang akan diusung Partai Golkar di Pilkada Rokan Hilir, Desember mendatang. Sebagai kader murni Golkar, Afrizal mengingatkan semua pihak, terutama di luar Golkar, untuk tidak melakukan klaim-klaim...(read more)
Sabtu, 04-07-2020 - 14:05:02 WIB JAKARTA, MataPers - Dewan Pimpinan Pusat Partai Amanat Nasional (DPP PAN) mendukung pasangan incumbent Suyatno-Jamiluddin (Sudin) sebagai Bakal Calon Bupati (Bacabup) dan Bakal Calon Wakil Bupati Kabupaten Rohil pada Pilkada serentak yang akan digelar Desember 2020 ini.Secara sah DPP PAN memberikan dukungan tersebut berdasarkan Surat Keputusan...(read more)
Jumat, 03-07-2020 - 17:43:27 WIB PEKANBARU, MataPers - Ketua Syuro DPW PKB Riau KH Abdurrahman Qaharuddin mendoakan Kadernya H Hafith Syukri dan H Erizal agar memperoleh kemenangan pada pilkada Rokan Hulu saat penyerahan SK dukungan di Kantor DPW PKB Riau, Jumat (3/7/2020).Dalam sambutannya KH Abdurrahman menyampaikan, bahwa dengan diserahkan SK dukungan dari PKB ini, pasangan H...(read more)
Jumat, 03-07-2020 - 16:32:01 WIB BENGKALIS, MataPers – Duet Kasmarni-Bagus Santoso mendapat tambahan partai politik (parpol) untuk berlayar di Pilkada Bengkalis. Setelah PAN, PKB, dan PBB, pasangan ini mendapatkan dukungan dari Partai Nasdem. Rekomendasi tersebut diserahkan langsung Plt Ketua DPW Partai NasDem Riau Willy Aditya di Kantor DPP Partai...(read more)
Senin, 22-06-2020 - 19:39:26 WIB BENGKALIS, MataPers – Pasangan bakal calon Bupati dan Wakil Bupati Bengkalis Kasmarni-Bagus Santoso hampir dapat dipastikan berlayar di Pilkada 2020 menyusul terbitnya SK Dukungan dari Partai Amanat Nasional (PAN). Dengan terbitnya SK DPP PAN, berarti sudah tiga partai yang dipastikan mengusung duet ini setelah sebelumnya, PKB dan...(read more)
Minggu, 21-06-2020 - 17:06:29 WIB BENGKALIS, MataPers – Bakal Calon Bupati Bengkalis yang akan bertarung di Pilkada 9 Desember 2020 mulai mendapatkan dukungan dari Partai Politik. Salah satunya, adalah duet Kasmarni-Bagus Santoso yang mendapatkan SK dukungan dari PKB.Dewan Pengurus Pusat (DPP) Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), melalui Dewan Pengurus Wilayah (DPW) PKB...(read more)
Kamis, 18-06-2020 - 11:01:08 WIB BAGANSIAPIAPI, MataPers - Kandidat kuat Bupati Afrizal menyatakan hingga saat ini belum ada penetapan siapa yang bakal diusung Partai Golkar dalam Pilkada serentak 2020 di Kabupaten Rokan Hilir. Sebagai kader tulen partai berlambang pohon beringin itu Afrizal merasa perlu untuk menegaskan hal itu karena munculnya klaim-klaim dari pihak lain yang...(read more)
Selasa, 16-06-2020 - 15:28:33 WIB PEKANBARU, MataPers - Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Provinsi Riau tengah menyusun strategi untuk pengawasan pelaksanaan Pilkada serentak 2020 di tengah wabah COVID-19."KPU RI sudah mencabut status tunda tahapan Pilkada serentak, jadi kita perlu membahas bagaimana strategi pengawasan yang disesuaikan dengan situasi COVID-19,"...(read more)
Minggu, 14-06-2020 - 18:59:25 WIB JAKARTA, MataPers - Tim ahli Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri), Muhammad Rullyandi, menyebutkan, pelaksanaan pilkada serentak yang akan dilaksanakan pada 9 Desember 2020 telah memenuhi rambu-rambu kontitusi.Rullyandi mengatakan hal itu, di Jakarta, Minggu (14/6/2020), menanggapi pernyataan Guru Besar Institut Pemerintah Dalam Negeri (IPDN)...(read more)
Minggu, 14-06-2020 - 17:14:03 WIB BENGKALIS, MataPers - Tahapan pelaksanaan Pilkada serentak akan kembali bergulir mulai Senin (15/6/2020) besok setelah sempat terhenti karena pandemi Covid 19 yang melanda Indonesia beberapa bulan terakhir. Dimulainya kembali tahapan pelaksanaan Pilkada ini menyusul telah terbitnya PKPU RI yang baru nomor 5 tahun 2020 yang ditanda tangani Jumat...(read more)
Sabtu, 13-06-2020 - 13:07:32 WIB JAKARTA, MataPers - Keputusan yang diambil DPR melalui Komisi II bersama Kemendagri dan KPU terkait pelaksanaan pilkada serentak 9 Desember 2020 pada masa pandemik Covid-19 dinilai aneh.Terlebih, keputusan DPR dan stakeholder terkait itu justru berbeda dengan keputusan Dewan Perwakilan Daerah (DPD) yang getol menolak pilkada tahun ini karena lebih...(read more)
Kamis, 11-06-2020 - 10:17:34 WIB KUANTAN SINGINGI, MataPers - Dewan Pimpinan daerah Partai Amanat Nasional (DPD-PAN) Kuantan Singingi dalam rapat pleno memutuskan mengusung Halim - Komperensi sebagai Bakal Calon Bupati (Bacalbup) dan Wakil Bupati pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2020 di Kabupaten Kuantan Singingi(Kuansing)."Hasil rapat pleno ini akan dilanjutkan ke...(read more)
Senin, 01-06-2020 - 14:51:34 WIB JAKARTA, MataPers - Pelaksanaan Pilkada serentak 2020 bakal berlangsung dengan pola baru yang menyesuaikan dengan situasi pandemi Covid-19. Selain kampanye akbar ditiadakan, saat pencoblosan pada hari "H", 9 Desember 2020, juga akan dilaksanakan dengan mengikuti protokol kesehatan. "Kampanye kita ubah agar kampanyenya tidak...(read more)
Sabtu, 30-05-2020 - 13:52:18 WIB JAKARTA, MataPers - Pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2020 telah disepakati untuk digelar tanggal 9 Desember 2020. Komisi Pemilihan Umum (KPU) juga telah bersiap melangsungkan tahapan demi tahapan untuk mencapai hari H pemilihan. Berdasarkan Perrpu 2/2020, digambarkan ada 8 pelaksanaan tahapan Pilkada...(read more)
Rabu, 27-05-2020 - 16:39:53 WIB JAKARTA, MataPers - Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian mengatakan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2020 yang rencananya dilaksanakan pada Desember 2020 dilakukan dengan tetap mengedepankan protokol kesehatan khususnya pada tahapan pilkada yang berisiko penularan COVID-19."Belajar dari pengalaman negara lain dan kemudian bagaimana...(read more)
Minggu, 17-05-2020 - 20:54:21 WIB PEKANBARU, MataPers - Sikap kritis dua kader Partai Golkar Pekanbaru Ida Yulita Susanti dan Sofia Septiana mendapat apresiasi, simpati serta dukungan banyak warga kota, termasuk dari para kader partai berlambang beringin itu sendiri.Bahkan, sejumlah warga kota yang mengklaim sebagai pendukung Golkar pada Pemilu Legislatif (Pileg) 2019 silam,...(read more)
Selasa, 21-04-2020 - 18:01:35 WIB RENGAT, MataPers - Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Indragiri Hulu Syamsudin mengajukan surat pengunduran diri dari jabatan yang diamanahkan kepadanya. Ada apa?"Benar saya sudah mengajukan surat pengunduran diri. Dan berharap sesegera diproses," kata Ketua DPRD Indragiri Hulu (Inhu) Syamsudin di Rengat, Selasa...(read more)
Kamis, 16-04-2020 - 20:42:04 WIB JAKARTA, MataPers - Kelompok masyarakat yang tergabung dalam Koalisi Masyarakat Peduli Kedaulatan (KMPK) telah mengajukan permohonan pengujian ke Mahkamah Konstitusi Republik Indonesia (MK) terhadap ketentuan sejumlah pasal dalam Perppu 1/2020 tentang Kebijakan Keuangan Negara Dan Stabilitas Sistem Keuangan Untuk Penanganan Pandemik...(read more)
Jumat, 03-04-2020 - 16:59:04 WIB PEKANBARU, MataPers - Dalam penanganan Covid -19 yang semakin merebak, DPD Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Provinsi Riau membagikan ribuan Jamu Anti Corona dan hand sanitizer gratis ke masyarakat di depan kantor Partai berlambang Banteng itu di jalan Jenderal Sudirman, Pekanbaru, Kamis (2/4/2020).Ribuan Jamu Anti Corona dan...(read more)
Minggu, 29-03-2020 - 20:20:34 WIB PEKANBARU, MataPers - Legislator Perempuan yang satu ini patut dicontoh dan jadi teladan anggota DPRD lainnya. Sejak merebaknya wabah virus Corona/Covid-19, tanpa kenal lelah anggota DPRD Pekanbaru asal Partai Golkar Hj Ida Yulita Susanti,SH,MH, hampir tiap hari tanpa kenal lelah, memimpin timnya melakukan penyemprotan disinfektan di berbagai...(read more)
Minggu, 22-03-2020 - 10:16:24 WIB JAKARTA, MataPers - Komisi Pemilihan Umum (KPU) menunda tahapan pemilihan kepala daerah provinsi, kabupaten dan wali kota (pilkada) serentak sebagai upaya pencegahan penyebaran COVID-19, seperti tertuang dalam Keputusan Nomor: 179/PL.02-Kpt/01/KPU/III/2020 dan Surat Edaran Nomor 8 Tahun 2020 tentang Pelaksanaan Keputusan KPU tersebut.Dalam SE yang...(read more)
Jumat, 20-03-2020 - 18:30:37 WIB ROKAN HILIR, MataPers - H. Sulaiman bin Azhar Sakban memantapkan diri maju menjadi bakal calon (Bacalon) Wakil Bupati Rokan Hilir, walaupun dirinya sebelumnya tidak aktif dalam dunia politik. Keputusannya untuk maju itu setelah banyak masyarakat Rohil yang terus-menerus meminta agar dirinya bersedia maju di ajang...(read more)
Jumat, 20-03-2020 - 14:12:24 WIB BENGKALIS, MataPers - Turunnya rekomendasi bakal calon bupati dari DPP NasDem ke Kabupaten Bengkalis akhirnya diputuskan berdasarkan hasil survei.Ketua DPD NasDem Askori menyatakan, pihaknya mengusung 2 bacalon kepala daerah di Kabupaten Bengkalis yaitu Kasmarni dan Indra Gunawan Eet yang sudah direkomendasi DPP Nasdem."Mengapa harus disurvei...(read more)
Minggu, 15-03-2020 - 16:20:23 WIB JAKARTA, MataPers - Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) terpilih secara aklamasi sebagai Ketua Umum Partai Demokrat periode 2020-2025 menggantikan Susilo Bambang Yudhoyono pada Kongres V Partai Demokrat, di Jakarta.Politikus Partai Demokrat Jansen Sitindaon membenarkan terpilihnya AHY sebagai ketua umum secara aklamasi, saat dikonfirmasi melalui pesan...(read more)
Kamis, 12-03-2020 - 08:31:29 WIB PEKANBARU, MataPers - Proses penjaringan yang dilakukan partai politik terhadap bakal calon kepala daerah (Cakada) di ajang suksesi 2020 ini akan menentukan nasib daerah dan perjalanan kepemimpinan 5 tahun kedepan. Untuk itu masing-masing partai politik diminta agar benar-benar selektif dalam memutuskan nama bakal calon yang akan...(read more)
Rabu, 11-03-2020 - 16:55:48 WIB PEKANBARU, MataPers - Majelis Hakim Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Pekanbaru membatalkan putusan Badan Kehormatan DPRD Kota Pekanbaru yang sebelumnya menjatuhkan sanksi kepada legislator Ida Yulita Susanti.Majelis Hakim yang dipimpin oleh Hakim Nieke Zulfahanum berikut dua hakim anggota Yustan Abi Toyib dan Hakim Fildi dalam putusannya di...(read more)
Rabu, 11-03-2020 - 16:43:33 WIB PEKANBARU, MataPers - Wakapolri Komjen Pol Gatot Eddy Pramono optimis bahwa Indonesia tidak akan bubar. Penegasannya itu merupakan sejenis jawaban dari pertanyaan bernada keresahan di masyarakat. Khususnya terkait dengan berbagai persoalan penuh tendensi di tanah air, salah satunya berujung pada persoalan identitas yang...(read more)
Rabu, 11-03-2020 - 16:32:27 WIB JAKARTA, MataPers - Survei yang dilakukan Center for Political Communication Studies atau CPCS menyebutkan, Menteri Pertahanan yang juga Ketua Umum Partai Gerindra, Prabowo Subianto masih berpeluang kembali maju pada Pemilu 2024 karena memiliki elektabilitas tertinggi, yakni 22,7 persen."Sementara, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan...(read more)
Minggu, 08-03-2020 - 17:21:11 WIB PEKANBARU, MataPers - Musda X Partai Golkar Provinsi Riau yang sempat tertunda akhirnya dilaksanakan hari ini, Minggu (8/3/2020) bertempat di Hotel Arya Duta jl Diponegoro, Pekanbaru.Musda dibuka Waketum DPP Partai Golkar, Roem Kono. "Dengan dipukulnya gong ini, Musda X Partai Golkar Provinsi Riau resmi dibuka," kata Roem Kono.Roem Kono...(read more)
Sabtu, 07-03-2020 - 14:03:26 WIB PEKANBARU, MataPers - Anggota Komisi II DPR RI minta Badan Pengawas Pemilihan Umum Provinsi (Bawaslu) Riau ketat mengawasi tahapan pencalonan peserta Pilkada serentak 2020 di wilayahnya."Bawaslu memiliki tugas dan fungsi yang strategis dalam mewujudkan kesejahteraan masyarakat Indonesia dengan cara melakukan pengawasan yang optimal, bagi...(read more)
Sabtu, 07-03-2020 - 13:33:39 WIB PEKANBARU, MataPers - Anggota DPRD Pekanbaru Ida Yulita Susanti,SH,MH masuk dalam nominator Indonesian The Top Leaders Awards 2020 kategori Womens Leaders in Legislative. Dan, tinggal selangkah lagi bagi anggota Fraksi Golkar itu akan meraih gelar The Winners yang penyerahan pada 8 Mei 2020 di Pulau Dewata Bali."Alhamdulillah. Iya, saya baru...(read more)
Kamis, 05-03-2020 - 07:42:05 WIB PEKANBARU, MataPers - Drama politik di Partai Golkar Riau tampaknya sudah berakhir. Menyusul pernyataan mengejutkan dari petahana Ketua DPD I Golkar Riau Arsyadjuliandi Rachman yang akrab disapa Andi Rachman, mundur dari bursa Ketua. Keputusan Andi itu sekaligus membuka jalan lebar buat Syamsuar sebagai Ketua DPD I Golkar Riau periode...(read more)
Senin, 02-03-2020 - 10:24:14 WIB PEKANBARU, MataPers - Penundaan Musyawarah Daerah Partai Golkar yang mendadak menimbulkan berbagai persepsi di masyarakat maupun di internal partai berlambang pohon beringin tersebut.Ketua Tim Pemenangan Syamsuar untuk calon Ketua DPD I Golkar Riau, Zulfan Heri menangkap adanya sinyal yang disampaikan DPP Golkar saat penundaan musyawarah daerah...(read more)
Minggu, 01-03-2020 - 16:10:16 WIB PEKANBARU - Secara mendadak, Minggu (1/3/2020) pagi ini, muncul kabar Musyawarah Daerah (Musda) Golkar Riau ke-10 dibatalkan. Padahal, sebagian besar peserta Musda yang dijadwalkan 1 dan 2 Maret ini sudah terlanjur datang ke lokasi acara di Hotel Labersa, Pekanbaru.Apa yang sebenarnya terjadi? Secara umum tentu saja sebab musabab batalnya Musda...(read more)
Minggu, 01-03-2020 - 14:26:52 WIB PEKANBARU, MataPers - Musyawarah Daerah (Musda) ke X DPD Partai Golkar Provinsi Riau yang dijadwalkan berlangsung Minggu (1/3/2020) ini, mendadak batal digelar. Padahal sejumlah persiapan sudah dilakukan termasuk penyediaan ruangan Musda yang bertempat di Hotel Labersa, Pekanbaru."Awalnya persiapan musda sudah matang dan tak ada...(read more)
Minggu, 01-03-2020 - 10:24:30 WIB PEKANBARU, MataPers - Pengurus Daerah Kolektif (PDK) Kosgoro 1957 Riau meminta kepada Dewan Pengurus Pusat (DPP) Partai Golkar untuk mengambil alih pelaksanaan Musda Partai Golkar Provinsi Riau yang berlangsung 1 dan 2 Maret 2020 ini di Hotel Labersa, Pekanbaru. Dalam relisnya yang diterima MataPers.com, Minggu (1/3/2020) pagi ini, PDK...(read more)
Selasa, 25-02-2020 - 16:05:37 WIB JAKARTA, MataPers - Wakil Presiden Ma'ruf Amin meminta Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) bekerja secara profesional untuk meminimalkan praktik politik uang, money politics, dalam Pilkada serentak yang akan berlangsung pada 23 September 2020 mendatang. “Jangan sampai pemilu ini dicederai dengan adanya money politics atau bahasa...(read more)
Selasa, 25-02-2020 - 09:24:33 WIB PEKANBARU, MataPers - Langkah Gubernur Riau Syamsuar untuk menjadi Ketua DPD I Partai Golkar Riau, sepertinya, bakal berjalan mulus, menyusul keikhlasan hati Partai Amanat Nasional (PAN) Riau melepas "kader baru" itu kembali bersandar ke partai berlambang pohon beringin tersebut.Seperti dikutip dari laman berita Antara, Selasa...(read more)
Senin, 24-02-2020 - 20:05:46 WIB PEKANBARU, MataPers - Wakil Ketua MPR RI Zulkifli Hasan (Zulhas) mengurai soal kedudukan Pancasila sebagai pandangan hidup bangsa dan ideologi negara. Ratusan mahasiswa Fakultas Ekonomi UIR yang memadati auditorium lantai IV Gedung Rektorat Universitas Islam Riau, Senin (24/2/2020) siang, menyimak paparan mantan Ketua MPR itu secara serius.Zulhas...(read more)
Senin, 24-02-2020 - 14:44:49 WIB JAKARTA, MataPers - Menteri Koordinator bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam), Mahfud MD menyebutkan, praktik-praktik politik uang masih terjadi dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada). Jika dulu di DPRD, kini peran itu ada di pimpinan partai politik (parpol).Mahfud menyampaikan hal itu saat menjadi pembicara pada acara Workshop...(read more)
Minggu, 23-02-2020 - 18:03:02 WIB JAKARTA, MataPers - Dua lembaga survei politik yaitu Politika Research and Consulting (PRC) dan Parameter Politik Indonesia (PPI) meluncurkan hasil survei terkini mengenai proyeksi politik 2024.Adapun mayoritas masyarakat ternyata tidak ingin lagi ada pemilu digelar serentak untuk memilih presiden dan legislatif sebagaimana yang pernah dilakukan...(read more)
Minggu, 23-02-2020 - 11:09:40 WIB PEKANBARU - Dalam satu kesempatan ngopi (ngobrol politik) di warung kopi, tentunya benar-benar sambil ngopi, Sabtu kemarin, seorang rekan wartawan bertanya kepada saya tentang hiruk-pikuk Pilkada di Riau. Saya jawab, "Belum ada hiruk-pikuk. Semua masih sibuk dengan lamunan partai pengusung mereka masing-masing bisa berlayar di...(read more)
Jumat, 21-02-2020 - 11:59:35 WIB PEKANBARU - Seorang teman satu profesi meminta pandangan saya terkait Pilkada Bengkalis tahun 2020. Pertanyaan dia sederhana. Dari banyak nama bakal calon bupati atau wakil bupati yang muncul saat ini, siapa menurut saya yang paling tepat untuk memimpin Negeri Junjungan tersebut?Sekalipun pertanyaan sederhana dan biasa saja, namun butuh pendalaman...(read more)
Kamis, 20-02-2020 - 08:29:58 WIB JAKARTA, MataPers -Tim Pilkada Pusat DPP Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) menyetujui memberikan penugasan atau rekomendasi untuk bakal calon Bupati Masrul Kasmy dan bakal calon Wakil Bupati Kabupaten Kepulauan Meranti H. Yulian Norwis, Rabu (19/2/2020)."Alhamdulillah rezeki dari yang maha kuasa, atas izin Allah kami dari pasangan (MAJU)...(read more)
Minggu, 16-02-2020 - 17:10:05 WIB JAKARTA, MataPers - Sektor ekonomi masih menjadi permasalahan utama di Indonesia sejak awal kepemimpinan Presiden Joko Widodo hingga periode kedua. Berdasarkan survei Indo Barometer yang mengusung tema besar 'Evaluasi Publik dan Isu-Isu Nasional Dalam 100 hari Jokowi-Amin', mayoritas responden sebanyak 32,1 persen menilai isu ekonomi...(read more)
Rabu, 12-02-2020 - 19:16:39 WIB PELALAWAN, MataPers - Bertempat di Kelurahan Rawang Empat Kecamatan Bandar Petalangan, Rabu (12/2/2020) bakal calon bupati Pelalawan Husni Tamrin-Tengku Edy Sabli yang sudah "dipatenkan" menjadi HT, melantik tim pemenangan untuk 3 Desa sekaligus: Kelurahan Rawang Empat, Desa Sialang Godang, Desa Air Terjun, Kecamatan Bandar Petalangan,...(read more)
Rabu, 12-02-2020 - 13:28:37 WIB KENDARI, MataPers - Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) Zulkifli Hasan, menyampaikan pidato setelah dipilih kembali sebagai Ketua Umum pada forum Kongres V, yang digelar di Hotel Claro, Kota Kendari, Sulawesi Tenggara. Dalam pidato yang disampaikan di acara penutupan kongres, Rabu siang (12/2), Wakil Ketua MPR RI ini menyampaikan...(read more)
Rabu, 12-02-2020 - 07:33:57 WIB UKUI, MataPers - Pelantikan dan pengukuhan tim pemenangan pasangan bakal calon bupati dan wakil bupati Pelalawan, duet Husni Tamrin-Tengku Edy Sabli (HT) terus dilakukan secara maraton ke seluruh desa-desa Negeri Istana Sayap itu. Kemarin, Selasa (11/2/2020), giliran tim pemenangan "HT Mantap" Desa Bukit Jaya, Kecamatan Ukui, dilantik...(read more)
Selasa, 11-02-2020 - 12:01:36 WIB KENDARI, MataPers - Tim pendukung calon Ketua Umum (Caketum) DPP PAN periode 2020-2025 Mulfachri Harahap dan Zulkifli Hasan kembali memanas dan nyaris bentrok di lantai satu Hotel Clarion Kota Kendari, Provinsi Sulawesi Tenggara, sebagai lokasi Kongres V PAN.Massa pendukung kedua Caketum tersebut memanas dan nyaris adu jotos di lokasi Kongres ke-5...(read more)
Senin, 10-02-2020 - 14:40:12 WIB KENDARI, MataPers - Situasi menegangkan mewarnai lokasi Kongres V PAN di Hotel Claro, Kendari, Sulawesi Tenggara, Senin (10/2/2020). Menurut pemberitaan RMOL yang dipantau MataPers.com, sekelompok pria diduga preman berkumpul di sekitar arena Kongres V PAN. Dari video yang diterima redaksi, preman-preman tersebut menghadang...(read more)
Senin, 10-02-2020 - 11:34:56 WIB JAKARTA, MataPers - Calon Ketua Umum PAN dari petahana Zulkifli Hasan mencapter pesawat untuk mengangkut pendukungnya ke arena Kongres V PAN tahun 2020, di Kota Kendari, Sulawesi Tenggara. Informasi yang dikutip dari laman berita RMOL.ID, Senin pagi (10/2/2020), Zulhas sapaan akrab wakil ketua MPR, bersama 212 voters DPW dan DPD berangkat...(read more)
Sabtu, 08-02-2020 - 12:23:58 WIB JAKARTA, MataPers - Asman Abnur, secara resmi mendaftarkan diri sebagai kandidat calon Ketua Umum PAN periode 2020-2025. Mantan MenPAN-RB itu menyerahkan berkas pendaftaran yang diterima langsung oleh Sekertaris Steering Committee (SC) Kongres V PAN, Saleh Partaonan Daulay di Kantor Sekrerariat PAN, Jakarta, Sabtu...(read more)
Jumat, 07-02-2020 - 13:34:43 WIB JAKARTA, MataPers - Dewan Pimpinan Pusat Partai Amanat Nasional (DPP PAN) melalui Panitia Kongres V membuka pendaftaran Calon Ketua Umum DPP PAN periode 2020-2025. Ketua Panitia Pengarah (Steering Committee/SC) Kongres V PAN Eddy Soeparno mengatakan, pendaftaran calon ketum dibuka sejak tanggal 8 sampai 10 Februari 2020. "Pendaftaran...(read more)
Rabu, 05-02-2020 - 16:01:10 WIB JAKARTA, MataPers - Pimpinan DPR RI mengapresiasi dan mendukung sepenuhnya kebijakan pemerintah menutup sementara rute penerbangan Indonesia–China. Wakil Ketua DPR Azis Syamsuddin menilai keputusan itu tepat sebagai upaya pencegahan terhadap penyebaran virus novel corona yang oleh badan kesehatan dunia (WHO) dinyatakan sebagai...(read more)
Minggu, 02-02-2020 - 11:30:02 WIB PELALAWAN, MataPers - Pengurus Forum Komunitas Antar Paguyuban (Forkap) menyambangi kediaman calon bupati Pelalawan Husni Tamrin, Sabtu (1/2/2020) kemarin. Forum yang menaungi 17 paguyuban di Kabupaten Pelalawan ini bertekad dan menyatakan dukungan kepada Pasangan "HT MANTAP" untuk maju pada Pilkada, 23 September 2020...(read more)
Selasa, 28-01-2020 - 17:51:30 WIB JAKARTA, MataPers - Politisi Partai Amanat Nasional (PAN) H. Fendri Jaswir menilai sampai setakat ini, Zulkifli Hasan masih yang terbaik dari sejumlah kandidat Ketua Umum DPP PAN 2020-2025. Ketokohan, pengalaman dan tingkat kenegarawanan Wakil Ketua MPR RI itu sudah terbukti dan teruji.''Jadi tidak salah bila sebagian besar pengurus DPW...(read more)
Selasa, 28-01-2020 - 13:49:07 WIB PEKANBARU, MataPers - Sejumlah Politisi DPRD Riau diperkirakan bakal ikut ambil bagian dalam Pilkada Kabupaten dan Kota tahun 2020 ini. Dan jika mereka lolos ikut Pilkada, sejumlah posisi penting di Gedung Wakil Rakyat akan kosong hingga ditetapkan pengganti antar waktu (PAW)-nya.Berdasarkan jejak digital dan searching di Google yang dilakukan...(read more)
Minggu, 26-01-2020 - 18:36:11 WIB JAKARTA, MataPers - Gubernur DKI Jakarta Anies Rasyid Baswedan dan mantan wakilnya Sandiaga Uno saling melepas kangen dalam acara Rapat kerja daerah (Rakerda) Partai Gerindra Jakarta di Hotel Grand Sahid Jaya, Minggu (26/1/2020)."Selamat datang Wakil Dewan Pembina Partai Gerindra Sandiaga Uno, welcome back broo!!!," kata Anies menyapa...(read more)
Minggu, 26-01-2020 - 13:17:47 WIB MERANTI, MataPers - Tidak hanya di Riau, di Provinsi Kepulauan Riau (Kepri), atmosfir Pilkada 2020 juga mulai menghangat. Salah satunya, karena kemunculan kekuatan baru untuk Pilkada Provinsi Kepri, yakni duet Ismeth Abdullah-Irwan Nasir (IAIN). Siapapun tahu, Ismeth Abdullah merupakan tokoh sentral dan mantan Gubernur pertama...(read more)
Kamis, 23-01-2020 - 10:47:10 WIB JAKARTA, MataPers - Kursi Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) yang akan diperebutkan dalam Kongres Februari nanti masih terbuka bagi semua calon yang berkontestasi. Diketahui, sejauh ini ada empat nama yang muncul, yakni petahana Zulkifli Hasan, Drajad Wibowo, Mulfachri Harahap, dan yang terbaru Asman Abnur untuk berebut kursi Ketum...(read more)
Sabtu, 18-01-2020 - 08:53:33 WIB PEKANBARU, MataPers - Partai Gerindra memastikan dukungan kepada kader yang maju Pilkada di 9 Kabupaten/kota di Riau. Salah duanya, Husni Tamrin di Pelalawan dan Sukiman untuk Rokan Hulu.Hal tersebut ditegaskan Sekjen DPP Gerindra Ahmad Mujani di sela-sela Rakorda dan Konsolidasi Pasca Pelaksanaan Pemilu dan Pilpres 2019 serta...(read more)
Rabu, 15-01-2020 - 01:51:40 WIB PEKANBARU, MataPers - Pakar Otonomi Daerah Prof. Dr. Djohermansyah Djohan, MA menilai tak ada yang salah dan harus dipermasalahkan terkait mutasi 500 pejabat eselon III dan IV di Pemprov Riau belum lama ini. Sebab tidak ada aturan yang dilanggar ataupun bertentangan dengan ketentuan yang berlaku dalam penetapan pejabat baru...(read more)
Senin, 13-01-2020 - 07:26:56 WIB JAKARTA, MataPers - Pengamat politik dari Universitas Pelita Harapan Emrus Sihombing menilai kasus dugaan suap pergantian antar waktu (PAW) anggota DPR RI terpilih 2019 hingga 2024 yang dilakukan oleh caleg PDI Perjuangan Harun Masiku kepada eks Komisioner KPU Wahyu Setiawan akan berdampak terhadap elektabilitas partai berlambang banteng itu pada...(read more)